Swida Bagaskara mahasiswa baru prodi Ilmu Hukum 2019 menorehkan prestasi emas di ajang UAD International Award 2019. Even ini diikuti oleh mahasiswa dari Universitas dari dalam maupun dari luar negeri. Swida meraih Favorit Winner I dan mengalahkan utusan dari universitas terkemuka.